SUTANAGARI

Sutanagari diciptakan pada tahun angkatan 1991 pada tanggal 28 Oktober 1991.
Sutanagari diciptakan oleh
1.Kak Danang
2.Isub Chan
3.Kak Suratmoko
4.Kak Pratikto
Sutanagari berasal dari bahasa Sansekerta yang berarti Suta adalah anak dan Nagari adalah Negara
Arti lambang Sutanagari secara keseluruhan
Sebagai wadah pembinaan generasi muda, tunas-tunas bangsa yang bertujuan untuk menghasilkan tunas-tunas bangsa yang melanjutkan generasi sebelumnya.
Tujuan pembuatan Sutanagari
1. Menanamkan rasa cinta pada pangkalan
2. Mempererat tali persaudaraan
3. Mempertinggi pengabdian terhadap Gudep 01.200-201.S dan Pada Bangsa dan Negara pada umumnya.
Arti kiasan warna
1.Merah keberanian
2.Putih kesucaian
3.Hitam ketegasan
4.Hijau kemakmuran
5.Biru pengabdian
6.Kuning kedewasaan
Arti lambing Sutanagari

1. Bintang segilima- merupakan sila pertama artinya pramuka dituntut untuk bertaqwa kepada Tuhan YME.
2. Rantai berjumlah 10- Dasadharma yang artinya pramuka adalah akatan yang erat berdasarkan Dasadharma.
3. Api obor berwarna merah-Pramuka sebagai suri tauladan dan penerang dalam masyarakat artinya pramuka harus memilki jiwa semangat yang tinggi sebagai Pramuka sejati dan Tombak Pembangunan.
4. Obor tingkat 3 melambangkan Trisatya.
5. Tunas Kelapa melambangkan cikal bakal Indonesia dan cikal bakal pembangunan dan sebagai putra putri pewaris dalam putaran kenegaraan dan pramuka dapat menempatkan diri di tempat lain.
6. Tunas kelapa bertolak belakang, melambangkan dari unsur penegak putra dan putrid sebagai satu kesatuan yang yang terpisah di dalam pintu gerbang menuju kedewasaan.
7. Teratai putih, Pramuka SMAN 3 Magelang belajar untuk kepentingan bangsa dan negara.
Makna lambang Sutanagari berbentuk juring :

1. Pramuka SMAN 3 Magelang berubah menurut waktu dari bawah ke atas melambangkan Pramuka SMAN 3 berkembang sesuai zaman dan waktu.
2. Dari unsur penegak putra dan putri sebagai satu kesatuan yang terpisah yang bersatu untuk mencapai 1 tujuan.
Comments